Saturday, March 22, 2014

Cara membuat drum dari limbah sampah


 Membuat barang dengan bahan dasar sampah yang dibuat dengan sedemikian rupa sehingga mempunyai nilai keindahan tersendiri ataupun dapat menjadi barang yang berharga. *.Making goods with elementary substance garbage made in such a manner so that have value was beauty separate and or can become goods worthing.
 Alat Dan Bahan  Pembuatan drum miniature
1. pipa bekas (sudah tidak terpakai)
2. Plastik berwarna/ putih
3. isolasi kertas
4. isolasi kado
5. hitam
6. seng / bekas tutup susu
7. kertas
8. potongan bamboo / lidi sapu
9. kartu voucher bekas
10. tempat isolasi bekas
11. gunting.



Cara Kerja Pembuatan Drum Miniature :

  1.  siapkan alat dan bahan 
  2.  potong pipa pilihlah dengan meninjau segi pembuatan besar kecilnya pipa dalam membuat kerangka. 
  3.  sebagai penutup kerangka / alas sumber bunyi, pasangkanlah plastic sebagai alas. 
  4.  dinding pipa berilah hiasan sesuai selera. 
  5.  untuk membuat pedal, diperlukan kartu voucher bekas yang akan digunting menyerupai bentuk pedal drum disesuaikan dengan besar kecilnya drum yang akan dibuat. Dipilih dari kartu voucher bekas karena ketebalannya.
  6.   untuk membuat simbal, siapkan seng / tutup kaleng susu dan gunting melingkar membentuk lingakaran, bila diinginkan dapat menambah sendiri aksesoris sesuai selera. 
  7.  kemudian buatlah lubang di tengah lingkaran seng itu untuk memasang potongan bamboo/ lidi sebagai penyangga simbal. 
  8.  yang terakhir buatlah tempat duduk miniature dengan tempat isolasi bekas yang diselimuti dengan isolasi hitam kemudian berilah penyangga potongan bamboo / lidi 
  9. . setelah rangkaian selesai semua, atur posisi sedemikian rupa menurut posisi drum yang sebenarnya.
  10.  drum miniature pun siap dijadikan hiasan yang menarik. 
 Demikian lah tutorial yang bisa saya sampaikan semoga bermanfaat.

No comments:

Post a Comment